Hak-hak Masyarakat Pencari Keadilan

 

HAK PARA PIHAK YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERADILAN

 

Berdasarkan(Lampiran 1 angka IV huruf E nomor 2 huruf a SK KMA-RI No. 2-144/KMA/SK/VIII/2002)

 Hak pihak yang berhubungan dengan peradilan antara lain:

  1. Mendapat bantuan hukum.
  2. Berhak atas pembebasan biaya perkara.
  3. Berhak atas hak-hak pokok dalam proses persidangan.